CAPAIAN KINERJA KANWIL BEA DAN CUKAI SULAWESI BAGIAN UTARA 2020
Peran Sebagai Pemungut Penerimaan Negara (Revenue Collector)
Tabel Capaian Penerimaan 2020
No.
KPPBC
TOTAL PENERIMAAN
TARGET
(Rp)
REALISASI (Rp)
CAPAIAN
(%)
1
BEA MASUK
201.623.784.000
203.124.926.003
100,74
2
BEA KELUAR
13.586.200.000
21.144.615.000
155,63
3
CUKAI
6.344.742.000
13.015.354.400
205,14
TOTAL
221.554.726.000
237.284.895.403
107,10
Sumber : Kanwil DJBC Sulbagtara sd 13-12-2020.
Tabel Rincian Penerimaan Setiap Satuan Kerja
2020
No.
KPPBC
TOTAL PENERIMAAN
TARGET
(Rp)
REALISASI (Rp)
CAPAIAN (%)
1
KPPBC TMP...
“PANDEMI DAN NARKOBA”
Tulisan oleh: Anggi Prastyono
Tema: “Bea Cukai Makin Baik”
Mengikuti lomba karya penulisan inspiratif dalam rangka memperingati Hari Bea Cukai ke-74.
PANDEMI DAN NARKOBA
Pandemi menjadi istilah yang sering diperbincangkan di berbagai media cetak maupun elektronik. Coronavirus Disease 2019 atau...
“SYUKUR, ITU PENTING!”
Tulisan oleh: Bety Yulia Lestari
Tema: “Bea Cukai Makin Baik”
Mengikuti lomba karya penulisan inspiratif dalam rangka memperingati Hari Bea Cukai ke-74.
SYUKUR, ITU PENTING!
“Izin Komandan, izin senior dan rekan-rekan”
Yaa…., seperti itulah yang seringkali terucap dari mulut...
“PENINDAKAN 4 KONTAINER ROKOK ILEGAL”
Tulisan oleh: Natanael Ignasio Ronoko
Tema: “Bea Cukai Makin Baik”
Mengikuti lomba karya penulisan inspiratif dalam rangka memperingati Hari Bea Cukai ke-74.
PENINDAKAN 4 KONTAINER ROKOK ILEGAL
“Tolong pak, jangan dulu dilaporkan ke atasan……..”
-Cecep (pemilik rokok ilegal)-
Bitung, 27...
Semangat Perbaikan yang Kian Melekat, Bea Cukai Peringati Hari Ulang Tahun ke Tujuh Puluh...
Berproyeksi terus maju dengan semangat perbaikan demi Bea Cukai Makin Baik, dersik yang siap memuncah membawai badai perubahan sehingga tak terasa perjalanan kita telah tiba pada titik suatu organisasi sudah harus memancarkan kirana oleh...
PAKAI DULU MASKERMU
Kawan, hari ini Minggu pagi, cuaca cerah, udara segar, angin bertiup sepoi-sepoi, panas matahari tidak begitu menyengat. Suasana begitu syahdu. Tempat olah raga di Kawasan Megamas Manado, nampak sepi lengang, tidak seperti biasanya ramai,...
Bagaimana Ciri-Ciri Rokok Ilegal?
Halo, Sobat BC!!
Sudah memasuki pertengahan tahun 2020 nih, seperti biasa kita akan melaksanakan kegiatan Gempur Rokok Ilegal untuk menekan angka peredaran rokok ilegal kembali menjadi 1 %.
Untuk itu MinBC mau ingetin lagi buat para...
TATANAN NORMAL BARU (NEW NORMAL)
Pandemi Coronavirus Disease-19 (Covid-19) yang melanda negara kita perlu ditanggulangi bersama dengan berbagai kebijakan seperti social distancing, physical distancing dan Pembatasan Sosial Berskala Besar (PSBB). Masyarakat dihimbau untuk tidak berkumpul dalam kelompok atau menghindari...
SEJARAH LAHIRNYA PANCASILA
Tanggal 1 Juni ditetapkan sebagai hari lahir pancasila yang merupakan dasar negara Indonesia. Lahirnya pancasila adalah judul pidato yang disampaikan oleh Sukarno pada 1 Juni 1945 didepan Sidang BPUPKI.
Sejarah Perumusan Pancasila sampai menjadi dasar negara...
CARA MEMULAI EKSPOR
Ekspor adalah kegiatan mengeluarkan barang ke luar daerah pabean. Dalam perdagangan internasional kegiatan ekspor maupun impor ini timbul karena terjadi penawaran dan permintaaan antar negara. Setiap negara mempunyai keunggulan masing-masing sehingga satu...